post image

Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi Pasca Masa Sanggah Pengadaan Calon Aparatur Sipil Negara Kabupaten Banggai Tahun 2023

Halo Sobat BKPSDM! ???? Pengumuman pasca masa sanggah seleksi administrasi PPPK Pemerintah Kabupaten Banggai Tahun 2023 sudah tiba!

Bagi yang berhasil admin ucapkan selamat! ???????? dan Bagi yang belum lulus, jangan pernah menyerah. Ingat, setiap langkah adalah bagian dari perjalanan menuju sukses. Tetap semangat dan persiapkan diri untuk peluang berikutnya. 

Kita yakin kamu punya potensi luar biasa! ????????
 

Lihat Pengumuman